Ketahui Jenis Asuransi Mobil Yang Cocok Buat Anda

icon 18 October 2022
icon Admin

        3. Pelajari Premi

Sebelum memutuskan memilih asuransi tertentu, pelajari premi yang ditawarkan oleh pihak asuransi. Pelajari dengan teliti apa saja isi perjanjian, keuntungan hingga cara klaimnya. Kemudian tulis keunggulan dan kerugiannya.

Anda juga wajib melakukan perbandingan antara asuransi yang satu dengan lainnya. Supaya bisa menentukan, mana asuransi yang cocok untuk mobil Anda.

        4. Sesuaikan dengan Budget

Saat memilih asuransi, penting untuk menyesuaikan dengan budget Anda. Pastikan tidak over budget, supaya pembayaran lancar tiap bulannya.